Microsoft Visual Studio adalah salah satu aplikasi pemrogaraman yang terintregasi dengan bahasa pemrograman lainnya atau istilahnya integrated development environment
(IDE) besutan Microsoft. Sangat berguna untuk membuat satu aplikasi berbasiskan console dan grafikal, misalnya untuk membuat aplikasi yang berjalan pada Windows Forms, web sites,
web applications, dan web services yang didukung oleh Microsoft Windows, Windows Mobile, Windows CE, .NET Framework, .NET Compact Framework dan Microsoft Silverlight.
Pada Visual Studio 2012, Microsoft Ultimate ini kaya akan berbagai feature di dalamnya seperrti tersebut di bawah ini.